Pra Kerja, Persiapkan Diri Anda Untuk Gelombang 10 Di www.prakerja.go.id
Pengumuman Gelombang 9 telah diumumkan oleh pemerintah pada hari kamis kemarin (25/9/2020). Penutupan dibarengi dengan pembukaan peluang program Kartu Pra Kerja cukup dengan klik www.prakerja.go.id, tidak seperti biasanya penutupan gelombang selalu dilanjutkan dengan pembukaan gelombang berikunya.
Untuk pendaftaran gelombang 10 akan segera kami informasikan karena saat ini kami melakukan konsolidasi data pada pendaftar gelombang 9, "kata Louisa. Dikutip dari Detik.com.
Meskipun begitu tidak ada salahnya untuk mempersiapkan diri untuk gelombang 10 dengan selalu menguapdate informasi di www.prakerja.go.id. Informasi terbaru juga bisa di peroleh di akun media sosial Kartu Pra Kerja.
Baca Juga : Prakerja, Gagal Gelombang 9, Bersiaplah Gelombang 10 , Gelombang 10 Prakerja, Ini Bocoran Jadwalnya!
Bagi yang belum mendaftar dan belum memiliki akun untuk melakukan pendaftaran di www.prakerja.go.id dengan menyiapkan persyaratan untuk memudahkan login menjadi mudah. berikut beberapa persyaratan di www.prakerja.go.id
1. Warga Negara Indonesia
2. Berusia lebih 18 Tahun
Baca Juga : Cara Menggunakan Kartu Prakerja
3. Tidak sedang sekolah atau kuliah
4. Memiliki Nomor Induk Kependudukan ( NIK ) dan Kartu Keluarga ( KK ) yang terdaftar di Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil ( DisDukCapil ) Setempat.
5. Melakukan pendaftaran di www.prakerja.go.id dengan alamat email dan pasword yang sudah diinput. Klik juga Cara Mudah Mendaftar dan Lolos Kartu Pra Kerja
Comments
Post a Comment